Header Ads

Materi RPP dan SILABUS Kelas 11 SMA

Kali ini kak yusuf akan memberika sedikit informasi Apa saja yang akan kalian pelajari nanti waktu kalian duduk di bangu kelas 11 SMA atau adik-adik yang lupa materi SMA kelas 11 ayo kita pelajari satu persatu.

Kelas 11 adalah kelas dimana Pelajaran Fisikanya di dapat dari penerapan pengetahuan kamu yang di dapat dari kelas 10 SMA maka penting bagi kamu juga belajar materi kelas 10 sma jika di rasa lupa, kunjungi informasi Materi sma berikut silabus dan RPP Kelas 10 SMA

di Awali dengan kelas 11 Semester 1

1. Kelas 11 Semester 1 ( XI semester I )

  • Gerak dengan Analisis Vektor (Persamaan Gerak)
  • Medan Grafitasi dan Gerak Planet
  • Elastisitas dan Getaran
  • Usaha dan Energi
  • Hukum Kekekalan Energi
  • Impuls dan Momentum
  • Tumbukan

    Materi RPP dan SILABUS  Kelas 11 SMA
    Materi RPP dan SILABUS  Kelas 11 SMA 

    Untuk kawan-kawan guru sekalian, Bapak/ibu guru yang terhormat bisa download silabus dan RPP nya di SINI RPP SILABUS kelas 11 SMA semester 1

    2. Kelas 11 Semester 2 ( XI semester II )

    • Rotasi Benda Tegar
    • GAS IDEAL
    • Termodinamika 


      Untuk kawan-kawan guru sekalian, Bapak/ibu guru yang terhormat bisa download silabus dan RPP nya di SINI RPP SILABUS kelas 11 SMA semester 2




      Silahkan pelajari materi kelas 11 satu persatu, semoga bisa bermanfaat.

      No comments

      Komentar yang sopan ya! Terimakasih

      Powered by Blogger.